Downgrade Python 3.9.x ke Python 3.8.6 di Termux Mudah dan Simple

Downgrade Python 3.9.x ke Python 3.8.6 di Termux Mudah dan Simple

Content [Open]
Cara Downgrade Python 3.9.x ke Python 3.8.6 di Termux.

Tutorial Termux untuk upgrade Phyton - Cara Downgrade Python 3.9.x ke Python 3.8.6 di Termux dengan mudah dan di jamin berhasil. Pada umumnya Kebanyakan untuk kalian yang baru menginstall aplikasi termux dan menginstall Python pasti akan langsung ke versi yang lebih tinggi, untuk saat ini python 3.9.x. Sedangkan kamu perlu Python 3.8 untuk menjalankan sebuah program karena masalah ketidakcocokan kode python yang ingin kamu jalankan.
Upgrade python juga terjadi jika kamu melakukan pkg upgrade pada terminal termux. Lantas, bagaimana cara downgrade Python 3.9 ke Python 3.8.6 di Termux?

Downgrade Python 3.9/3.8

▪︎Silahkan download terlebih dahulu Phyton3.8.6 di bawah postingan.
▪︎Extract files dan pastikan simpan di folder yang mudah terbaca oleh aplikasi termux.
▪︎Buka aplikasi Termux
▪︎Pertama uninstall atau remove versi python 3.9 kalian 

 pkg uninstall python

▪︎Jika sudah ketikan perintah:

termux-setup-storage

y

cd /sdcard

ls

cd Python3.8 (yang ada di file manager)

ls

pkg install ./python_3.8.6_aarch64.deb

pkg install ./python-static_3.8.6_aarch64.deb

▪︎jika sudah selesai terinstall, silahkan cek versi python kamu dengan mengetik perintah

 python --version

Download Python3.8

Berikut ini adalah file Python3.8.zip file ini memiliki ukuran sebesar 11.2 MB. Anda dapat mendownload file ini serta membagikannya ke mana saja.

Download Python3.8.6 (Mirror)